Halal bi Halal Keluarga Besar YP2SI Al Ummah dan Launching SMA IT Assalaam Boarding School Kota Pekalongan

Alhamdulillah acara Halal bi Halal dan Launching SMA IT Assalaam Boarding School Kota Pekalongan berjalan lancar dan sukses pada Senin, 1 Mei 2023. Pagi-pagi para tamu undangan sudah berdatangan di acara yang mulia dan bersejarah ini. Melalui acara ini,…